Thursday, March 4, 2010

Perancangan CD Tutorial Pembelajaran Internet menggunakan Software Camtasia 4 0

Ilmu pengetahuan berkembang dengan sangat cepatnya. Proses transfer ilmu dari satu ke generasi berlangsung dengan berbagai cara. Baik secara lisan maupun tulisan. Tidak semua orang mampu menyerap ilmu pengetahuan dengan sempurna melalui proses secara tulisan. Oleh karena itu diperlukan cara – cara yang efektif dan efesien agar ilmu pengetahuan dapat diserap dengan sempurna. Salah satu caranya dengan menggunakan cd tutorial.

Sekarang telah banyak bermunculan aplikasi atau software yang menawarkan kemampuan untuk merekam kegiatan di komputer sehingga dapat digunakan sebagai cd tutorial.. Satu di antaranya, dan menurut penulis yang paling baik, adalah Camtasia Studio 4.0. Menggunakan Camtasia, seseorang dapat menerangkan ilmu pengetahuan secara audio visual kepada khalayak ramai. Tentu saja cara penyampaian seperti itu semakin memperjelas pengertian kepada orang –orang terhadap materi tersebut.

Cd tutorial pembelajaran internet ini adalah salah satu alat bantu di dalam pembelajaran mengenal internet sangat efektif dan efisien dan bersifat interaktif, sehingga membuat proses belajar lebih mudah dan sederhana.

Download Perancangan CD Tutorial Pembelajaran Internet menggunakan Software Camtasia 4 0
Skripsi .. Download

Semoga Skripsi Indonesia Bermanfaat

No comments:

Post a Comment